Berita bentrok antarkampung yang di
Kota Palu dan Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, kerapkali menghiasi layar kaca,
laman koran situs-situs berita di Indonesia. Setiap terjadi bentrok dan konflik
di Kota Palu dan sekitarnya, hampir seluruh media cetak dan elektronik menjadi
sarana untuk menyebarluaskan apa yang sedang terjadi itu.
Thursday, November 21, 2013
Saturday, November 16, 2013
Menikmati Palu dengan Ragam Keindahan
Palu, dalam bahasa Indonesia
berarti martil. Mungkin dengan begitu, orang bisa saja beranggapan bahwa
masyarakat di kota ini identik dengan karakter yang keras. Tapi ternyata,
begitu kita menginjakkan kaki di kota yang dikenal dengan sebutan Bumi Tadulako
ini, kesan kasar itu tak terlihat sama
sekali.
Masyarakatnya begitu ramah, sangat bersahabat dan terkenal menjunjung tinggi
sikap setia kawan. Paling tidak, itulah yang diakui beberapa tamu yang
berkunjung ke kota yang berpenduduk hampir 500
ribu jiwa ini.
Thursday, November 14, 2013
Demokrasi Typex di Pilkada Maluku Utara
Pemilihan ulang
Kepala Daerah (Pilkada) Gubernur Maluku Utara (Malut), masih menyisakan masalah
besar. Pasalnya, suara yang diraih pasangan Abdul Gani Kasuba-Muhammad Natsir
Thaib (AGK-MANTHAB) tiba-tiba berubah, karena ditypex oleh penyelenggara pemilu
di Kabupaten Kepulauan Sula.
Sunday, November 10, 2013
Evolusi Kakula di Tangan Amin Abdullah
Mozaik budaya di Indonesia
penuh warna-warni. Kakula, alat musik
sejenis gong berukuran sedang atau kolintang, adalah salah satunya yang tumbuh
dan berkembang di tengah masyarakat Kaili (masyarakat asli Kota Palu, Sulawesi
Tengah-Sulteng).
Kakula adalah alat musik sejenis gong berukuran kecil dan sedang, yang iramanya
sangat khas, dan hanya biasa diperdengarkan pada pesta-pesta perkawinan atau
pesta-pesta adat masyarakat setempat.
Sulteng Aman Dikunjungi Presiden
Situasi
keamanan di Sulawesi Tengah (Sulteng) dinyatakan aman untuk dikunjungi Presiden
Susilo Bambang Yudhoyono, pada acara puncak Hari Nusantara 14 Desember 2013
nanti. Pernyataan itu disampaikan Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sulteng,
Brigadir Jenderal Polisi Ari Dono Sukmanto, Sabtu (9/11) sore di Palu.
Carut Marut Pilkada Maluku Utara
Pemilihan ulang Kepala Daerah
(Pilkada) Gubernur Maluku Utara (Malut), masih menyisakan masalah besar. Selain
masing-masing kubu mengklaim kemenangan, banyak pelanggaran yang belum
dituntaskan, juga adanya pihak KPU Kabupaten yang menolak memberikan data
perolehan suara salah satu pasangan calon.
Friday, November 08, 2013
Dimanakah Fungsi Pelayan, Pelindung dan Pengayom Polisi
Senin (28/10) sekitar jam 1.30 waktu setempat,
terdengar ledakan dum-dum (meriam rakitan) di Kelurahan Pengawu dan Dusun
Tanggiso, Kelurahan Duyu, Kecamatan Tatanga, Kota Palu. Entah dari mana asal
muasal bunyi ledakan itu. Tiba-tiba ada konsentrasi massa. Mereka melengkapi
diri dengan senapan angin, katapel, golok, batu dan kayu balok.
Kantor Redaksi Luwuk Post Diserbu Pemuda Pancasila
Puluhan orang berseragam Pemuda Pancasila, Jumat (1/11) siang, menyerbu kantor Redaksi Luwuk Post di Kota Luwuk, Kabupaten Banggai---sekitar 16 jam perjalanan darat dari Kota Palu, ibukota Provinsi Sulawesi Tengah. Berbagai fasilitas di kantor Group Jawa Pos itu rusak akibat penyerbuan itu. Mereka mendatangi kantor Redaksi Luwuk Post itu, dengan berteriak-teriak meminta bertemu dengan Pemimpin Umum Luwuk Post. Mereka memaksa masuk ke ruangan redaksi.
Thursday, November 07, 2013
Enam Perusahaan Dipastikan Investasi di KEK Palu
Enam perusahaan asing dan dalam negeri, sudah memastikan diri untuk berinvestasi di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Palu. Bahkan, ada di antaranya yang sudah membuka branch office di Palu.
Wakil Walikota Palu, Andi Mulhanan Tombolotutu, Senin (7/10) mengatakan, enam perusahaan itu adalah Shenzhen Nanli Engineering Decoration Co. Ltd (Badan Usaha Milik China). Perusahaan ini akan melakukan pengembangan logistik (warehousing, packaging, processing house dan resident inventory), industri pengolahan akhir dan produk-produk elektrik dengan total investasi Rp 10 triliun.
Wakil Walikota Palu, Andi Mulhanan Tombolotutu, Senin (7/10) mengatakan, enam perusahaan itu adalah Shenzhen Nanli Engineering Decoration Co. Ltd (Badan Usaha Milik China). Perusahaan ini akan melakukan pengembangan logistik (warehousing, packaging, processing house dan resident inventory), industri pengolahan akhir dan produk-produk elektrik dengan total investasi Rp 10 triliun.
Ketika Walikota Palu Meminta Maaf Pada Korban 1965
Pagi itu, di ruang tamu sebuah rumah type 60 di kompleks perumahan Lagarutu, seorang lelaki berkaus oblong hitam bertuliskan Kopassus bercelana pendek, sedang berbicara dengan dua tamunya. Suaranya meledak-ledak dan serak. Bagi yang baru kenal dengannya, pasti disangkanya sedang marah. Padahal itulah ciri khasnya.
Perempuan Sunda Pembela Korban Kekerasan Poso
Pembawaan dan gaya bicaranya tenang. Jika berdebat, tidak kelihatan panik, meski sedang terdesak. Tidak tampak pula rasa takutnya, meski berhadapan dengan aparat bersenjata. Itu terlihat ketika dia memberikan perlindungan kepada korban kekerasan aparat Brimob di Poso, Sulawesi Tengah.
Subscribe to:
Posts (Atom)